
REKOLEKSI SANMAR2024Pada hari Kamis tanggal 21 Maret kita mengadakan kegiatan rekoleksi di sekolah SMPK Santa Maria 2 Malang. Tujuan rekoleksi tersebut menyiapkan diri sebelum paskah.Tema rekoleksi ini adalah Lets make the earth great againSaat pagi kita di suruh turun dan berkumpul di lapangan kita berdoa dan mendengarkan sabda Tuhan. Setelah itu kita menyanyikan puji-pujian,setelah itu kita duduk sesuai kelompok bulan lahir,di situ kita...